
Perumda Pasar Jaya bersama Bank DKI Syariah melakukan penandatangan MoU Program Umroh
Perumda Pasar Jaya bersama Bank DKI Syariah melakukan penandatangan MoU tentang Penggunaan Produk Tabungan Umroh dan Program Umroh di Lingkungan Perumda Pasar Jaya.
Dalam Kegiatan tersebut juga sekaligus pengumuman seleksi calon peserta umroh tahun 2024. Pada batch pertama ini terdapat 25 peserta yang akan berangkat Umroh pada akhir Januari mendatang yang terdiri dari pegawai, pedagang, dan pengurus muhsola.